Minggu, 19 Februari 2012

Rancangan PC (Project Cosplay)

0

   Sekitar desember 2011 aku membuat rancangan cosplay -costume player- dengan coretan apa adanya aku mulai membuatnya. Awalnya aku membuat desiannya, dan memilih bajuku yang mirip alias ngerombak. Aku memilih bajunya Rin dari anime IS (Infinite Strators).

Yuk, di lihat-lihat...
Desainku

Desain kostum uniform Infinite Stratos yang masih coretan kacau balau -_-'


Rancangan kostum Ling Ying Huang (Infinite Stratos) masih coretan-coretan di kertas dan berantakan~ 

Begitulah project cosplayku... ^_^





0 komentar: